Jumat, 19 Oktober 2012

MENU DAN SUB MENU DEFAULT PADA GOOGLE

Saat ini google adalah mesin pencari terbesar dan yang paling banyak digunakan orang di seluruh dunia. Google dikenal luas karena layanan pencarian webnya, yang mana merupakan sebuah faktor besar dari kesuksesan perusahaan ini. Google memiliki milyaran halaman web, sehingga pengguna dapat mencari informasi yang mereka inginkan, melalui penggunaan kata kunci dan operator. Google juga telah menggunakan teknologi Pencarian Web pada layanan pencarian lainnya, termasuk, pencarian gambar, situs perbandingan harga, arsip, interaktif, dan lainnya. Untuk saat ini kepopuleran Google tidak perlu diragukan lagi. Mesin pencari Google menarik perhatian jumlah pengguna Internet yang terus meningkat, yang menyukai desain sederhana dan penggunaannya.


          Berikut ini adalah menu dan sub menu default pada Google

Jumat, 07 September 2012

Time Base, Volume Base, Unlimited. Apa ya? ._.


Pemakaian akses koneksi internet sebenarnya nggak jauh beda dengan pemakaian ponsel atau beken dengan nama HP. Ada yang sifatnya Pra Bayar dan ada juga Pasca Bayar. Eh, kalian tau nggak sih artinya Pra Bayar dan Pasca Bayar? Kalau Pra Bayar itu kita bayar dulu baru pakai, kalau Pasca bayar, kita pakai dulu bayarnya belakangan.

Jumat, 03 Agustus 2012

Cara Pemasangan Kabel UTP dengan Konektor RJ-45

Tadi kita sudah membahas tentang si kabel UTP nih, nah sekarang kita mu bahas cara untuk menghubungkan kabel UTP dengan konektor RJ-45. Waktu saya SMP saya pernah praktek tentang cara pemasangan kabel ini, bagaimana dengan mu? atau mungkin kamu sudah lupa? ya sudah, untuk me refresh memory otak tentang cara pemangsangannya, yuk kita simak cara nya lewat entri kami ini :)

HUB, Apa Ya?

Yap, sepertinya entri kali ini akan membahas HUB. Dan entri yang ini penjelasannya lebih singkat dan kurang bervariasi. Jadi, jika ada masukan silahkan komentar :)

Si UTP dan Si STP

Yak, udah keliatan dari judulnya. Entri kali ini bakalan bahas tentang Kabel UTP dan Kabel STP. Apasih Kabel UTP itu? Kabel STP juga. Kabel ya kabel, iya kan? Ya bagi yang gak peduli sama kabel ini pasti bakalan ngomong kayak gitu.. Nah, bagi yang peduli, yuk baca entri yang satu ini...

Apasih Acces Point Itu~?

Nah, entri blog kali ini bakalan bahas tentang Acces Point. Bagi yang belum tau tentang acces point, itu artinya kalian belum beruntung. Jadi, jika ingin beruntung dalam menambah pengetahuan kalian tentang acces point, silahkan membaca entri terbaru kami~ :)

Kamis, 02 Agustus 2012

What is MODEM??

Bagi  kalangan pelajar, mahasiswa, atau mungkin pekerja yang membutuhkan akses internet dengan mudah sudah tidak asing mendengar kata MODEM. Benda ajaib ini sudah banyak dikenal di masyarakat karena kegunaannya yang praktis untuk akses internet. Nah, sekarang kita akan membahas MODEM, yuk kita baca!!